Perpustakaan Unsyiah Lulus Sertifikasi ISO
27001, Satu-satunya PTN di Indonesia

Dublin Core

Title

Perpustakaan Unsyiah Lulus Sertifikasi ISO
27001, Satu-satunya PTN di Indonesia

Subject

Perpustakaan Unsyiah, Sertifikasi ISO
27001

Description

Perpustakaan Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) mendapat sertifikasi internasional ISO 27001 dalam bidang Keamanan Informasi Sistem Perpustakaan dengan aplikasi OPAC, OER, dan Room Booking.
Sertifikasi ini disahkan oleh Dakks, Badan Akreditasi Nasional Jerman.
Perpustakaan Unsyiah merupakan unit kerja pertama dalam lingkup Perguruan Tinggi Negeri (PTN) di Indonesia yang mendapatkan sertifikasi ISO 27001.
Kepala Perpustakaan Unsyiah, Dr Taufiq Abdul Gani MEng.Sc mengatakan, hari Senin lalu pihaknya diberi tahu oleh lembga sertifikasi, TUV Rheindlan bahwa certifier mereka yang berlokasi di kantor pusat Jerman sudah meluluskan Perpustakaan Unsyiah untuk sertifikasi ISO 27001.

Creator

Yarmen Dinamika

Source

http://aceh.tribunnews.com

Publisher

http://aceh.tribunnews.com

Date

15 Agustus 2018

Contributor

Serambi Indonesia

Format

PDF

Language

Indonesia