Alumni Teknik Elektro Unsyiah Gelar Mubes dan Pemilihan Ketua Umum

Dublin Core

Title

Alumni Teknik Elektro Unsyiah Gelar Mubes dan Pemilihan Ketua Umum

Subject

Ikatan Alumni Teknik Elektro Universitas Syiah Kuala (Ikatektro), Minggu (31/7/2016) kemarin, menggelar Musyawarah Besar (Mubes) Ke-III di Aula BKPP Balai Kota Banda Aceh. Kegiatan ini merupakan agenda rutin Ikatektro yang dilaksanakan setiap empat tahun sekali.

Description

Mubes dihadiri oleh delegasi tiap angkatan mulai dari angkatan 1997 hingga 2011 dengan agenda pembahasan Anggaran Dasar dan Anggaran Rumah Tangga (AD/ART), pertanggungjawaban kepengurusan sebelumnya, pemilihan dan pelantikan ketua umum.

Creator

Fuadil Akbar, ST

Source

http://www.lintasatjeh.com

Publisher

Lintas Atjeh

Date

16 Agustus 2016

Contributor

Ikatektro Unsyiah

Format

PDF File

Language

Indonesia