Unsyiah Persoalkan Rendahnya IIUN 58 Sekolah

Dublin Core

Title

Unsyiah Persoalkan Rendahnya IIUN 58 Sekolah

Subject

Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) memanggil 58 kepala sekolah (kepsek) SMA/SMK/MA yang berasal dari berbagai kabupaten/kota di Aceh dan Sumatera Utara, Rabu (18/5/2016), karena rendahnya Indeks Integritas Ujian Nasional (IIUN) di sekolah tersebut

Description

Menurutnya, setelah mendapat pengarahan dari Wakil Rektor I Unsyiah, Dr Hizir, seluruh kepsek tersebut bersedia menandatangani surat pernyataan yang menegaskan bahwa tahun depan kepsek akan berupaya memperbaiki tingkat kejujuran pelaksanaan UN.

Creator

Dr Ilham Maulana

Source

http://aceh.tribunnews.com

Publisher

Serambi Indonesia

Date

27 Mei 2016

Contributor

Universitas Syiah Kuala

Format

PDF File

Language

Indonesia