UNSYIAH JALIN KERJA SAMA DENGAN PANWASLIH ACEH

Dublin Core

Title

UNSYIAH JALIN KERJA SAMA DENGAN PANWASLIH ACEH

Subject

KERJA SAMA, PANWASLIH ACEH

Description

Universitas Syiah Kuala menjalin kerja sama dengan Pengawas Pemilihan (Panwaslih) provinsi Aceh, dalam bidang pengabdian kepada masyarakat dan pengembangan sumber daya manusia. Kesepakatan ini ditandai dengan penandatanganan MoU oleh Rektor Unsyiah Prof. Dr. Ir. Samsul Rizal, M.Eng dengan Ketua Panswaslih Aceh Faizah, S.P secara virtual dari Ruang Mini Rektor Unsyiah. (Banda Aceh, 23 September 2020). Rektor mengatakan, Panwaslih adalah pilar penting untuk mengawal jalannya demokrasi di negeri ini, baik itu di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota sehingga benar-benar berjalan sebagaimana mestinya.

Creator

Prof. Dr. Ir. Samsul Rizal, M.Eng

Source

https://unsyiah.ac.id/berita/unsyiah-jalin-kerja-sama-dengan-panwaslih-aceh

Publisher

Humas Unsyiah

Date

24 September 2020

Format

PDF

Language

Indonesia

Type

News