Dublin Core
Title
Ini Rangkaian Kegiatan HMTP SMEN 2016
Subject
Himpunan Mahasiswa Teknik Pertambangan (HMTP) Fakultas Tehnik Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) akan mengadakan kegiatan Syiah Kuala Mining Engineering Competition (SMEN) 2016
Description
Kegiatan yang dilakukan berupa bentuk simulasi pekerjaan tambang atau praktikum tambang skala kecil yang kan diperlombakan. Sasaran pesertanya,diharapakan mampu menunjang pengimplementasian ilmu pertambangan ke dalam bentuk kegiatan yang nyata dan memupuk kerja sama tim bagi mahasiswa.
Creator
Rizal Askari
Source
http://detak-unsyiah.com
Publisher
Detak Unsyiah
Date
09 Mei 2016
Contributor
Fakultas Teknik
Format
PDF File
Language
Indonesia